Tuesday, March 5, 2019

Makna Lagu You're Beautiful, Bukan Romantis tapi


You’re Beautiful, lagu dari James Blunt yang enak didengar, seperti semacam lagu romantic ya kalau sekilas? Eits, tunggu dulu, sepertinya lagu ini maknanya tak itu, barangkali lebih dari itu atau memang bukan itu ya. Mungkin bias kita bedah dulu ya dari liriknya.
Lagu ini seperti menceritakan melihat seorang wanita cantik, mendeskripsikannya, tentu itu terlihat dari lirik ‘I saw an angel’, dimana disitu aku melihat malaikat,dan itu tidak dikenal dalam lirik selanjutnya yakni ‘She smiled at me on the subway’ Dari sini terlihat ya, seperti melihat orang asing gitu, belum dikenal, ah tapi seperti melihat malaikat, betapa bersinarnya, tapi sayangnya pada lirik selanjutnya, pada lirik ‘she was another man’, ah pasti ini bikin patah hati, ternyata si doi bersama dengan pria lain.
Doi yang cantik, lalu melihat momen momen indah saat saling bertatap mata, bertemu di tempat yang ramai, dan sayangnya adalah tak mampu tau apa yang seharusnya dilakukan, dan pada akhirnya juga harus menyadari bahwa memang dia bukan untuk kita, selamanya, barangkali memang hanya itu kenangan manisnya, tak bisa dilanjutkan. Kalau ibaratnya dalam lagu Indonesia seperti ‘Layu Sebelum Berkembang’. Dan benar-benar dia bisa melihat dengan jelas, bahwa kita benar-benar terbang tinggi dibuatnya, tak berkutik, sekali lagi sayangnya tak akan pernah bersama, seperti di akhir lirik ‘I Will Never Be With You’
Kalau mau lirik lengkapnya, ini mimin hadirkan…

My life is brilliant.
Hidupku brilian
My love is pure.
Cintaku murni.
I saw an angel.
Aku melihat malaikat.
Of that I’m sure.
Dari itu saya yakin.
She smiled at me on the subway.
Dia tersenyum padaku di kereta bawah tanah.
She was with another man.
Dia bersama pria lain.

But I won’t lose no sleep on that,
Tapi aku tidak akan kehilangan tidur untuk itu,
‘Cause I’ve got a plan.
Karena aku punya rencana.

You’re beautiful.
Kamu cantik.
You’re beautiful.
Kamu cantik.
You’re beautiful, it’s true.
Kamu cantik, itu benar.
I saw you face in a crowded place,
Aku melihatmu di tempat yang ramai,
And I don’t know what to do,
Dan saya tidak tahu harus berbuat apa,
‘Cause I’ll never be with you.
Karena aku tidak akan pernah bersamamu

Yeah, she caught my eye,
Ya, dia menangkap mataku,
As we walked on by.
Saat kami lewat.
She could see from my face that I was,
Dia bisa melihat dari wajahku bahwa aku,
Flying high,
Terbang tinggi,
And I don’t think that I’ll see her again,
Dan saya tidak berpikir bahwa saya akan menemuinya lagi,
But we shared a moment that will last till the end.
Tapi kami berbagi momen yang akan bertahan sampai akhir.

You’re beautiful.
Kamu cantik.
You’re beautiful.
Kamu cantik.
You’re beautiful, it’s true.
Kamu cantik, itu benar.
I saw you face in a crowded place,
Aku melihatmu di tempat yang ramai,
And I don’t know what to do,
Dan saya tidak tahu harus berbuat apa,
‘Cause I’ll never be with you.
Karena aku tidak akan pernah bersamamu
You’re beautiful.
Kamu cantik.
You’re beautiful.
Kamu cantik.
You’re beautiful, it’s true.
Kamu cantik, itu benar.
There must be an angel with a smile on her face,
Harus ada malaikat dengan senyum di wajahnya,
When she thought up that I should be with you.
Saat dia berpikir bahwa aku harus bersamamu.
But it’s time to face the truth,
Tapi sudah waktunya menghadapi kenyataan,
I will never be with you.
Aku tidak akan pernah bersamamu.



Kamu pernah seperti lagu ini?


Sumber gambar : https://www.amazon.co.uk/Youre-Beautiful-James-Blunt/dp/B000AN026O

No comments:
Write comments